

Dengan Damon System/Behel, tidak hanya meluruskan/merapikan gigi, tapi juga menciptakan senyum yang indah. Damon Dokter memperhitungkan sejumlah faktor saat pertama kali memeriksa gigi kamu. Damon Doktor melihat wajah, profil dan faktor lainnya untuk mengantisipasi penampilan pasien di usia 40, 50 dan seterusnya. Sistem Damon dirancang untuk memberikan hasil seumur hidup.
Proses perawatan dengan Damon System biasanya jauh lebih cepat dibandingkan dengan Behel Konventional. Selain itu, janji/pertemuan dengan dokter Damon (8-10 minggu sekali) jauh lebih sedikit/minimum dibandingkan yang Konventional (tiap 2-4 minggu sekali).
Damon dirancang dengan teknologi behel terbaru dan termaju di dunia Orthodontic, dimana Damon memiliki mekanisme slide yang unik, sehingga memungkinkan dokter untuk menggunakan tekanan yang jauh lebih ringan untuk merapihkan posisi gigi. Oleh karena itu, waktu perawatan tidak hanya jauh lebih singkat namun juga jauh lebih nyaman.
Tentu saja, tidak ada batasan umur/usia. Orang tua (lansia) dapat dirawat secara cepat, mudah, dan yang terpenting, hasil akhir dengan kualitas tinggi.
Tidak. Sebenarnya, yang membuat sistem Damon bekerja secara cepat adalah sistem ini menggunakan tenaga/kekuatan yang sangat amat kecil, lembut, alami dan lebih masuk akal secara biologis daripada behel konvensional. Damon sistem menggunakan sifat/kekuatan gesekan yang rendah, dimana menjamin perbaikan posisi gigi dan meningkatkan harmoni wajah.
Kawat yang digunakan untuk Damon System adalah kawat Titanium yang sangat ringan, sehingga dapat menggerakkan gigi secara perlahan dan lembut menuju posisi idealnya. Sedikit sekali atau hampir tidak ada pasien Damon yang mengeluh maupun merasa sakit saat menggunakan Damon.
Dikarenakan mekanisme geser unik yang dimiliki Damon, hal ini memungkinkan Orthodontic untuk menggunakan tekanan yang jauh lebih ringan dalam proses menggerakkan gigi, sehingga posisi gigi teratur dan rapi, tanpa memerlukan pencabutan gigi.
Damon Braces terbuat dari 2 macam bahan, Stainless Steel ataupun Polycarbonate untuk kekuatan dan daya tahan yang luar biasa.
Damon Clear terbuat dari bahan keramik/ceramic untuk daya tahan dan struktur yang disempurnakan.